Mengulik Investasi ESG Dalam Lingkup Perusahaan
PT Mitra Rekayasa Keberlanjutan – Dalam melakukan investasi ESG (Environment, Social, Governance) pada perusahaan, para investor selain perlu memahami pertimbangan dasar dalam berinvestasi tetapi juga memahami apakah perusahaan yang diinvestasikan sudah menerapkan esg dengan baik atau tidak. Oleh karena itu, tulisan ini akan membahas tentang cara mengetahui perusahaan yang sudah menerapkan ESG sampai memahami perusahaan…