PLTS Terapung: Terombang-ambing Demi Energi Terbarukan

PLTS Terapung: Terombang-ambing Demi Energi Terbarukan

Mirekel – Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) merupakan instalasi pemanfaatan energi baru terbarukan yang mulai banyak diterapkan di Indonesia. Hal ini berarti bahwa potensi energi surya Indonesia yang sangat besar, yaitu sebesar 400.000 MWp, semakin banyak dimanfaatkan. Ketergantungan terhadap bahan bakar fosil juga dapat berkurang. Terdapat 3 mode pemasangan PLTS, yaitu di permukaan tanah, di…

PLTS Atap: Meningkatkan Pemanfaatan Potensi Energi Surya

PLTS Atap: Meningkatkan Pemanfaatan Potensi Energi Surya

Cuaca yang panas dan terik mungkin bukan merupakan hal yang nyaman bagi beberapa orang. Orang-orang enggan bepergian keluar rumah karena panas terlalu menyengat. Pekerja lapangan terbakar panas matahari hingga keringat bercucuran. Di dalam rumah sekalipun, orang-orang harus menyalakan kipas angin atau pendingin ruangan untuk bisa beraktivitas dengan normal. Panas matahari sesungguhnya tidak selamanya buruk. Jemuran…