Indonesia Ikut Menciptakan Sistem Penilaian ESG Perusahaan
Mitra Rekayasa Keberlanjutan – Penilaian ESG (Environmental, Social, and Governance) perusahaan sudah banyak diterapkan oleh berbagai negara. Penilaian ESG dapat melihat perusahaan mana yang memiliki performa bisnis yang baik dalam kaitannya dengan isu ESG. Indonesia tidak mau ketinggalan dalam hal ini. Maka, sistem penilaian ESG sudah mulai dikembangkan di Indonesia. Yayasan KEHATI bersama Bursa Efek…