Menuju Pemilu 2024: Urgensi Memilih Pemimpin Pro-Lingkungan

Menuju Pemilu 2024: Urgensi Memilih Pemimpin Pro-Lingkungan

PT Mitra Rekayasa Keberlanjutan – Indonesia sedang merayakan demokrasi melalui masa pemilihan umum (pemilu). Tidak kurang dari lima jenis surat suara akan menghiasi TPU (Tempat Pemilihan Umum). Selain memilih presiden dan wakilnya, pemilih akan menentukan anggota DPR, DPD, DPRD Provinsi, dan DPRD Kabupaten/Kota pilihannya. Setiap keputusan individu menentukan bakal kepemimpinan yang akan membentuk arah masa…

Menjaga Lingkungan melalui Penilaian Dampak Kumulatif

Menjaga Lingkungan melalui Penilaian Dampak Kumulatif

PT Mitra Rekayasa Keberlanjutan – Setiap kegiatan manusia pasti menimbulkan suatu dampak lingkungan. Dampak-dampak ini memiliki potensi untuk mengakumulasi seiring waktu, sehingga berujung pada konsekuensi yang signifikan. Sangat penting bagi individu, komunitas, dan negara-negara untuk mengakui sifat akumulatif dari dampak lingkungan dan mengambil tindakan kolektif. Bagaimana batasan akumulasi dampak lingkungan kemudian dapat ditoleransi? Pertanyaan ini…

Mengenal Konsep Kesiapan Kultur Indonesia dalam Penilaian Dampak Lingkungan

Mengenal Konsep Kesiapan Kultur Indonesia dalam Penilaian Dampak Lingkungan

PT Mitra Rekayasa Keberlanjutan – Penilaian dampak lingkungan (Environmental Impact Assessment/EIA) adalah proses untuk mengidentifikasi, memprediksi, dan menilai jenis serta skala potensi dampak lingkungan. EIA juga menilai peluang untuk mendapatkan manfaat konservasi terkait dengan kegiatan atau proyek bisnis. EIA merupakan instrumen penting dalam proses pengambilan keputusan pembangunan yang berpotensi memiliki dampak signifikan terhadap lingkungan.  Di…